Labels

Rabu, 22 Agustus 2012

FL STUDIO 10 + CRACK

Satu lagi software buat sobat ceria. Namanya FL STUDIO 10, Software ini khusus untuk kamu-kamu yang hobby dalam musik, yang berguna untuk mengedit, menyempurnakan, menyambung track dan membuat musik digital.

Sabtu, 18 Agustus 2012

Syekh Ibrohim Asmarakandi

Syekh Ibrahim Asmarakandi atau Syekh Ibrahim as-Samarkandy atau Syekh Ibrahim al-Hadhrami bernama lahir Sayyid Ibrahim al-Ghozi,diperkirakan lahir di Samarkand, Asia Tengah, pada paruh awal abad 14. Babad Tanah Jawi versi Meinsma menyebutnya Asmarakandi, mengikuti pengucapan lidah orang Jawa terhadap as-Samarkandy, hingga akhirnya berubah menjadi Asmarakandi.

Pesona Pantai Sowan

Pantai Sowan yang lebih di kenal warga setempat dengan sebutan TPK merupakan suatu destinasi wisata yang terletak di Desa Bogorejo Kecamatan Bancar Kabupaten Tuban Jawa Timur dengan jarak tempuh kurang lebih 40 Km dari Tuban atau sekitar 7 Km dari perbatasan Jatim-Jateng. Di namakan TPK (Tempat Penimbunan Kayu) karena memang tempat ini dulu merupakan tempat penimbunan kayu milik perhutani, jadi pantai ini masih hak milik perhutani.

Jumat, 17 Agustus 2012

Harga Sewa Bus Untuk Ziarah Walisongo

Sobat Ceria, saya akan share sedikit nih tentang biaya (ongkos) bus untuk ziarah walisongo, soalnya saya kemaren cari-cari di mbah google juga nggak menemukan, akhirnya saya berangkat sendiri ke garasi salah satu bus yang ada di lasem (kab.Rembang,Jawa Tengah), dan dapat harga ini. Adapun tujuan ziarahnya udah pernah saya posting DISINI.

Shollu 3.09.1 (Aplikasi pengingat waktu sholat)

Aplikasi ini untuk mengingatkan kita dengan waktu sholat sob. tinggal kita instal di PC or Laptop nanti kalau udah sampai waktu sholat dia akan memanggil-manggil (Adzan), tentunya dengan kondisi komputer or laptop kita masih nyala dong. Cocok buat kamu yang sibuk kerja sob, biar ada yang ngingetin gitu.

Air Terjun Nglirip

Hai sobat Ceria, kita ketemu lagi nih, kali ini saya akan sharing tentang Air Terjun Nglirip.  Air terjun nglirip ini bertempat di Desa Nglirip Kec.Singgahan Kab.Tuban. Air Terjun Nglirip atau dikenal dengan nama Grajagan Nglirip oleh masyarakat sekitar memiliki ketinggian kira-kira 30 meter dan lebar 28 meter dengan air yang jernih mengalir begitu derasnya. Dibalik air terjun juga akan ditemui sebuah goa yang cukup besar yang konon sering dipakai semedi untuk mencari ilmu.

Macromedia Flash Portable

Sobat Ceria, bingung yah mau membuat gambar animasi? g usah bingung deh...... neh kami kasih software Macromedia Flash, dengan aplikasi ini kamu bisa membuat gambar animasi sesuai dengan keinginan kamu, dengan aplikasi ini kamu juga bisa membuat tulisan yang bergerak baik kanan, kiri, atas, bawah. jadinya bagi kamu yang ingin membuat web,

Kamis, 16 Agustus 2012

Tujuan Tour Walisongo

Sobat Nglencermania, beberapa hari lagi saya akan melakukan touring (ziarah) walisongo plus, yang mana pada touring kali ini saya akan membawa rombongan satu bus. Sebagai referensi sobat semua, mungkin suatu saat nanti akan melakukan perjalanan ziarah juga, berikut ini saya tulis tempat-tempat yang akan kami tuju (dengan seizin Allah tentunya).



Makam Sunan Bonang Tuban

Sunan Bonang dilahirkan pada tahun 1465, dengan nama Raden Maulana Makdum Ibrahim. Dia adalah putra Sunan Ampel dan Nyai Ageng Manila. Bonang adalah sebuah desa di kabupaten Rembang. Nama Sunan Bonang diduga adalah Bong Ang sesuai nama marga Bong seperti nama ayahnya Bong Swi Hoo alias Sunan Ampel.